Page 131 - Renstra ESDM 2021-2026
P. 131

penguatan       pendidikan       tinggi    berkualitas,     peningkatan
                            kapabilitas iptek dan penciptaan inovasi.


                          Agenda  Pembangunan  5  :  Memperkuat  infrastruktur

                            mendukung pengembangan ekonomi dan pelayanan dasar

                        Arah  kebijakan  dan  strategi  dalam  rangka  pemenuhan  akses,
                        pasokan  energi  dan  tenaga  listrik  merata,  andal,  efisien  dan

                        berkelanjutan adalah :

                        1.  Diversifikasi  energi  dan  ketenagalistrikan  untuk  pemenuhan
                            kebutuhan ditempuh melalui :

                            a.  Peningkatan EBT seperti panas bumi, surya, biomassa, dan

                                energi laut serta EBT lainnya.
                            b.  Pengembangan mini/mikro grid berbasis energi bersih

                            c.  Pengembangan  dan  pemanfaatan  teknologi  penyimpanan

                                energi (energi storage system) termasuk baterai
                            d.  Pemanfaatan  energi  surya  atap  (solar  rooftop)  dan  PLTS

                                terapung (floating solar power plant) beserta pengembangan

                                industri sel surya dalam negeri.
                        2.  Peningkatan  efisiensi  pemanfaatan  energi  dan  tenaga  listrik

                            melalui :

                            a.  Pengembangan Energy Service Company (ESCO)
                            b.  Memperluas,  merehabilitasi  dan  peningkatan  kapasitas

                                sistem transmisi dan distribusi
                            c.  Pengembangan  sistem  manajemen  informasi  dan  control

                                data

                            d.  Pengembangan dan pemanfaatan teknologi jaringan cerdas
                                (smart grid)

                            e.  Pemanfaatan teknologi yang lebih efisien dan rendah emisi

                                (High Eficiency and Low Emission/HELE)
                        3.  Penguatan  dan  perluasan  pelayanan  pasokan  energi  dan

                            tenaga listrik ditempuh melalui :
                            a.  Pemenuhan tenaga listrik di kawasan-kawasan prioritas


                        Renstra Tahun 2021-2026 Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Kalimantan Selatan  113
   126   127   128   129   130   131   132   133   134   135   136