Page 8 - Buku Murid Matematika untuk SD_MI Kelas II - Fase A
P. 8

Panduan Penggunaan Buku








                      KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
                      REPUBLIK INDONESIA, 2022
                      Matematika                   Sampul Bab
                      untuk SD/MI Kelas II
                      Penulis: Dara Retno Wulan, Rasfaniwaty
                      ISBN: 978-602-427-915-8  1
                             Ayo Membilang
                         Sekarang  sampai dengan 50  Kover bab berisi masalah kontekstual
                         giliranku
                      Aku yang   meletakkan tas.
                      terakhir
                      meletakkan tas.
                                                   tentang materi yang akan dipelajari.
                                                   Terdapat beberapa pertanyaan yang
                                                   diharapkan dapat mendorong rasa ingin
                                                   tahu peserta didik untuk mempelajari
                                                   materi lebih lanjut.
                               Berapa banyak tas di dalam loker?
                              Bagaimana cara kalian menghitungnya?

                                                   Tokoh di Buku

                                                   Tokoh di buku menemani peserta didik
                                                   ketika mempelajari materi. Ada enam

                                                   tokoh dalam buku, yaitu Upe, Kira, Malosi,
                                                   Lili, Halim, dan Tika.




                                                   Eksplorasi Konsep


                          Loker Baru di Kelas Malosi
                      Hari pertama masuk sekolah telah tiba.  Setiap awal materi menyajikan cerita
                      Malosi dan teman-temannya sangat senang.
                      Sekarang, ada loker baru di kelas Malosi.
                      Loker baru digunakan untuk menyimpan tas agar rapi.
                      Ibu guru meminta siswa memasukkan tas ke loker.  sederhana yang berkaitan dengan materi.
                      Mereka menyimpan tas secara bergantian.
                      Malosi mendapatkan giliran terakhir.
                                                   Cerita tersebut dapat menjadi bahan
                                                   diskusi untuk memulai materi. Cerita
                                                   memiliki pesan moral yang berkaitan
                                                   dengan profil Pelajar Pancasila. Hal ini
                        Menurut kalian, berapa banyak siswa
                          di kelas Malosi?
                        Bagaimana cara kalian mendapatkan
                          jawabannya?              tentunya akan mengembangkan karakter
                               1 Ayo Membilang sampai dengan 50    3
                                                   baik peserta didik.
                                                   Materi dilengkapi dengan gambar konkret,
                                                   penjelasan konsep, contoh, dan beberapa

                                                   pertanyaan. Pertanyaan ini dapat
                                                   didiskusikan selama proses eksplorasi.








                   viii
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13