Page 16 - MATEMATIKA kELAS 7 - Himpunan
P. 16

Salah satu cara menyajikan himpunan adalah dengan dengan cara menuliskan
               anggotanya dalam suatu gambar (diagram) yang dinamakan diagram Venn. Nama diagram ini
               diambil dari orang yang pertama kali memperkenalkannya, yaitu John Venn. Beliau adalah
               matematikawan Inggris.

               Aturan dalam pembuatan diagram Venn adalah sebagai berikut:

                   1.  Menggambar sebuah persegi panjang untuk menunjukkan semesta dengan
                       mencantumkan huruf S di pojok kiri atas.
                   2.  Setiap himpunan yang ada dalam himpunan semesta ditunjukkan oleh kurva tertutup
                       sederhana.
                   3.  Memberi noktah (titik) berdekatan dengan masing-masing anggota himpunan. Untuk
                       suatu himpunan anggotanya banyak sekali, maka noktahnoktah tidak perlu digambarkan


               Contoh :


                    1. Misalkan S = {0, 1, 2, 3, 4, 5, 6} adalah himpunan semesta, dan A = {2, 3, 5}. Gambarkan

                                          diagram venn dari himpunan tersebut!










                                                  Gambar 3.3 Diagram Venn





                                                                                            9
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21