Page 47 - PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELAS VI.PELAJARAN KE 2.KETIKA BUMI BERHENTI BERPUTAR
P. 47
C. Menanggapi Pernyataan dengan Jujur dan Bertanggung Jawab
Pernyataan
No. Pernyataan S KS TS
3 2 1
1. Aku memohon bantuan hanya kepada Allah
Swt. semata.
2. Aku Meyakini al-Asm±’u al-¦usn±.
3. Aku mengerjakan salat tepat waktu.
4. Aku percaya tidak ada yang abadi di dunia ini.
5. Aku percaya tiap manusia akan mati.
Perhitungan Perolehan Nilai Akhir menggunakan rumus pada halaman 3.
D. Isilah kolom-kolom di bawah sesuai dengan pernyataan secara mandiri.
Aku siap menolong Aku harus ber- Aku tidak boleh menun-
No. siapa pun yang sikap mandiri da-nunda pekerjaan
membutuhkan
Teman yang tidak
Contoh Mandi Salat
memiliki pensil
1.
2.
3.
4.
5.
38 | Kelas VI SD/MI