Page 57 - Kimia hijau
P. 57

J.  KEGIATAN PEMBELAJARAN

                 1.  Pendahuluan
                        Menyapa  peserta  didik,  doa,  dan  mencek  kehadiran  peserta

                        didik
                      Fase  1:  Menyampaikan  Tujuan  dan  mempersiapkan  Peserta

                                didik

                            a.  Guru  Memotivasi  Peserta  didik  untuk  menerapkan
                               prinsip  kimia  hijau  untuk  melindungi  bumi  dari

                               pemanasan global
                            b.  Guru  Menyampaikan  materi  pembelajaran  tentang

                               Reaksi kimia dan penerapan prinsip kimia hijau
                            c.  Guru  Menanyakan  dan  mengulas  kembali  tentang

                               materi  prasyarat  yang  harus  dimiliki  peserta  didik

                               yakni tentang ilmu kimia dan peranannya serta reaksi
                               kimia, kimia hijau dan prinsip kimia hijau

                            d.  Guru Menyampaikan alur tujuan pembelajaran tentang
                               penerapan prinsip kimia hijau

                            e.  Guru  Menyampakan  langkah  langkah  pembelajaran
                               dengan model Project based learning dan assesmen

                 2.  Kegiatan Inti

                     Fase 2: Mendemontrasikan keterampilan/mempresentasikan
                             pengetahuan

                        a.  Guru mempresentasikan materi tentang penerapan prinsip

                            kimia hijau

                                               48
   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62