Page 50 - KOMUNIKASI PENDIDIKAN (ACC)
P. 50

2.  Partisipasi Diruang Digital


                  Partisipasi  merupakan  proses  terlibat  aktif  dalam  berbagi  data  dan


                  informasi yang bermanfaat bagi diri sendiri dan orang lain. Proses ini


                  berakhir  pada  menciptakan  konten  kreatif  dan  positif  untuk


                  menggerakkan  lingkungan  sekitar.  Kompetensi  ini  mengajak  peserta


                  untuk berperan aktif dalam berbagi informasi yang baik dan etis melalui


                  media  sosial  maupun  kegiatan  komunikasi  daring  lainnya  (Kurnia,


                  2020).  Contohnya,  kampanye  dari  Jaringan  Pegiat  Literasi  Digital


                  (Japelidi)  dengan  membuat  poster  berbagai  pesan  salah  satunya


                  protokol kesehatan, kemudian dicetak dan ditempel di tempat-tempat


                  umum, seperti di papan pengumuman RT, warung, dan sebagainya.

































                                Gambar 8. Partisipasi Warga Mencetak Poster dan Spanduk
                                          Sumber:  Modul literasi digital Japelidi.





                                                                                                        43
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55