Page 24 - E-Modul aiiii_Neat
P. 24

E-MODUL IPA                                                                           Kelas VIII Semester 2








             6.         Hati



                       Hati         merupakan

               organ yang berperan dalam
               sistem               pencernaan

               sekaligus  sistem  ekskresi.

               Hati       berfungsi        untuk

               merombak  sel-sel  darah
               merah yang sudah tua atau

               rusak.      Perombakan          ini

               dilakukan         oleh      sel-sel
                                                                      Sumber: doc komendikbud
               khusus yang disebut sel histosit. Di dalam hati, hemoglobin pada sel darah

               merah  yang  sudah  rusak  akan  diuraikan  menjadi  globin,  zat  besi,  dan

               senyawa  hemin.  Nah,  hemoglobin  itu  sendiri  merupakan  protein  yang
               mengandung zat besi pada sel darah merah.



                                             Proses ekskresi pada hati





































                                                                                                              18
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29