Page 18 - e-LKPD Hidrolisis Garam_Berbasis PjBL-STEM
P. 18

KEGIATAN
         PEMBELAJARAN

                   02




            Tujuan Pembelajaran:


          1. Siswa dapat menghitung pH larutan garam
         2. Siswa  dapat  menjelaskan  penerapan  hidrolisis  garam  dalam

            kehidupan sehari-hari
          3. Siswa  dapat  merancang  pembuatan  sabun  dalam  bentuk

            cair/padat



                Reflection                                                                     Science


            Bacalah wacana berikut dengan seksama




















                                               Gambar 2.1 Sabun
                                              Sumber: Canva.com

                      Komponen  utama  penyusun  sabun  adalah  garam,  mempunyai

            rumus  molekul  CH3(CH2)nCOONa.  Sabun  bersifat  basa,  dikarenakan
                                            2
                                      3
            komponen-komponen ion garam (anion dan kation) yang ada di dalam
            sabun  bereaksi  dengan  air.  Reaksi  tersebut  sebagai  reaksi  Hidrolisis
            Garam.  Adanya  reaksi  hidrolisis  garam  menyebabkan  garam
            mempunyai  sifat  asam,  basa,  dan  netral.  Mengapa  garam  dapat

            mempunyai sifat yang berbeda-beda?



            Jawablah pertanyaan di atas dengan menekan tombol di bawah ini!
















        11      e-LKPD Berbasis PjBL-STEM
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23