Page 19 - bahan ajar ebook mesliani
P. 19

Serat  bahan  sintetis  berasal  dari  polyeser  (serupa  dengan  plastik),

                               yaitu  nilon,  acrilyc,  spandex,  dan  lain-lainnya.  Serat  sintetis  memiliki


                               elestisitas  yang  baik  sehingga  tidak  mudah  kusut  dan  tidak memerlukan

                               penyetrikaan panas, namun daya serapnya rendah sehingga kurang nyaman


                               dan kurang terasa sejuk pada tubuh. Tekstil dari serat sintetis tahan terhadap

                               bakteri  dan  jamur  serta  tahan  terhadap  pelarut  oranik  dan  kimia/dry

                               cleaning.


                                     Selain serat organik dan sintetis, terdapat juga serat semi sintetis dan

                               serat  campuran.  Serat  semi  sintetis  adalah  serat  rayon  yang  terbuat  dari


                               polimer  dari  bahan  organik  karena  tidak  sepenuhnya  sintetis.  Serat

                               campuran,  dibuat  dari  bahan  campuran  organik  dan  sintetis  untuk


                               mengurangi kelemahan dari sifat dalah satu bahan.


















                               Gambar 1.8 Tekstil dengan Serat Alam, dan Serat Sintetis




                           2.  Pewarna

                                      Pewarna terdiri dari atas zat pewarna alam dan zat pewarna sintetis.

                               Zat pewarna alam berasal dari tumbuhan atau hewan. Tekstil tradisional






                                                                                                     13
                                   PRAKARYA  DAN  KEWIRAUSAHAAN
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24