Page 47 - BUKU PENGAYAAN ENERGI MATAHARI DAN MANFAATNYA
P. 47

Gambar 4. 7 Polycrystalline Silikon
                                         Sumber: https://heindl-lang.de/

                               Dibandingkan  dengan  efisiensi  Monocrystalline,  Polikristalin


                      Silikon ini memiliki efisiensi yang lebih rendah. Oleh karena itu untuk

                      menghasilkan energi listrik dalam jumlah yang sama. Sel surya jenis

                      ini memerlukan luas penampang yang lebih besar.



                  3.  Thin Film Solar Cell


                               Teknologi  sel  surya  selanjutnya  yang  akan  kita  bahas  adalah

                      teknologi sel surya Thin Film Solar Cell. Ini adalah teknologi sel surya

                      yang  menggunakan  sel  surya  tipis  yang  dipasangkan  pada  lapisan


                      dasar.  Jadi  secara  fisik  sel  surya  ini  merupakan  film  sel  surya  dua

                      lapis.  Keunggulan  teknologi  sel  surya  ini  sudah  terlihat  pada  sifat

                      fisiknya.  Seperti  namanya,  teknologi  sel  surya  ini  sangat  tipis

                      sehingga membuat sel surya ini lebih ringan dan memiliki fitur yang

                      lebih fleksibel. Selain itu, teknologi sel surya ini dapat bekerja dengan


                      baik bila terkena cahaya fluorescent.



                                                                                                         40
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52