Page 54 - Modul MP
P. 54

Materi Pelatihan Dasar 2 - Modul Kebijakan Penyelenggaraan Puskesmas
                   PUSAT PELATIHAN SDMK-BPPSDMK Bekerjasama dengan UNIT ESELON I DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN KESEHATAN





                    1.  dokter dan/atau dokter layanan primer;
                    2.  dokter gigi;
                    3.  perawat;
                    4.  bidan;
                    5.  tenaga promosi kesehatan dan ilmu perilaku;
                    6.  tenaga sanitasi lingkungan;
                    7.  nutrisionis;
                    8.  tenaga apoteker dan/atau tenaga teknis kefarmasian; dan
                    9.  ahli teknologi laboratorium medik.
                    Dalam  kondisi  tertentu,  Puskesmas  dapat  menambah  jenis  tenaga  kesehatan
                    lainnya  meliputi  terapis  gigi  dan  mulut,  epidemiolog  kesehatan,  entomolog
                    kesehatan, perekam medis dan informasi kesehatan, dan tenaga kesehatan lain
                    sesuai dengan kebutuhan.
                    Tenaga non kesehatan yang ada di Puskesmas harus dapat mendukung kegiatan
                    ketatausahaan,  administrasi  keuangan,  sistem  informasi,  dan  kegiatan
                    operasional lain di Puskesmas.





                       8          REFERENSI





               1.  UU Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan
               2.  UU Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah
               3.  UU Nomor 36 tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan
               4.  PP Nomor 18 tahun 2016 tentang Perangkat Daerah
               5.  Permenkes  Nomor  4  Tahun  2019  tentang  Standar  Teknis  Pemenuhan  Mutu
                   Pelayanan Dasar pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan
               6.  Permenkes Nomor 43 tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat





















                                                                        Pelatihan Manajemen Puskesmas |  15
   49   50   51   52   53   54   55   56   57   58   59