Page 171 - Indeks Beranotasi Karya Ki Hadjar Dewantara (2017)
P. 171

INDEKS BERANOTASI KARYA KI HADJAR DEWANTARA




                      Prasaran  Ki  Hadjar  Dewantara  pada  Kongres  Pendidikan
                      1954,  dengan  paparan  sumbangan  Taman  Siswa  di  dalam
                      pembentukan  karakter  bangsa  melalui  pembaruan  dunia
                      pendidikan nasional bertolak pada UUD 1945.

               417    Ki Hadjar Dewantara
                      “Kedudukan Peladjar Pedjuang Dewasa Ini dan Dihari Depan”
                      (Praeadvies  Konggres  Peladjar  Pedjuang  Seluruh  Indonesia
                      pada 25-31 Januari 1955 di Yogyakarta)
                      Perpustakaan Museum Dewantara Kirti Griya.

                      Di masa Perang Revolusi Kemerdekaan, bahkan jauh di masa
                      Pergerakan  Nasional  dulu,  para  pemuda  adalah  pejuang-
                      pejuang  yang  dengan  keluhuran  budinya  berjuang  merebut
                      dan  mempertahankan  kemerdekaan  Indonesia.  Atas  segala
                      jasa-jasa   pemuda     itu,   pemerintah   berkewajiban
                      memperhatikan  nasib  mereka,  baik  dari  segi  bantuan
                      tunjangan  keluarga,  dana  pendidikan  maupun  ketersediaan
                      lapangan kerja untuk mereka.

               418    Ki Hadjar Dewantara
                      “Kemerdekaan dan Sjarat2nja”
                      Bhakti,Tahun III, No. 2, Februari 1955, hlm. 9-11. Yogyakarta:
                      Jajasan Djiwa Baru.
                      Studio Sejarah.

                      Wejangan  dari  K.H.  Dewantara  pada  peringatan  “Hari
                      Proklamasi”.  Makna  kemerdekaan  yang  sejati,  yang  berkait
                      dengan sifat, bentuk isi, dan irama hidup serta penghidupan
                      yang layak bagi rakyat sudah merdeka.

               419    Ki Hadjar Dewantara
                      “Keruntuhan dan Pembangunan Djiwa Pemuda”
                      (Praeadvies - tertulis untuk Diskusi Besar I.P.P.I)






                                             160
   166   167   168   169   170   171   172   173   174   175   176