Page 106 - The Survifers - XII IPS 2 - Paperslab
P. 106

AKU DAN TEMAN KELASKU


                                   Nia Dwina Jonaidi

                 Hai pada novel ini aku akan menceritakan sedikit pengalaman ku pada
           saat  bersekolah  di  SMA  NEGERI  8  KOTA  TERNATE.  Sampai  sekarang
           berada di kelas 12 IPS 2.
                 Kisahku berawal dari hari pengumuman kelulusan di SMP ku dulu.dan
           posisi  aku  yang  sangat  kebingungan  untuk  masuk  sekolah  mana  aku  pun
           disaranin untuk mendaftar di SMA NEGERI 8 KOTA TERNATE oleh sang
           kakak  tercinta  karena  katanya  sekolah  itu  muridnya  pada  pintar-
           pintar,baik,dan rajin.
                 Dengan harapan kalau adiknya sekolah di situ bisa ikutan rajin,baik,dan
           pintar.
                 Sampai pada akhirnya pendaftaran online pun di buka,atau dulu di sebut
           PPDB online untuk SMA.Pas daftar ternyata ada dua pilihan .
                 Yang  dulu  aku  mau  masuk  ke  SMA  NEGERI 1  tapi  ternyata  di  luar
           zona.aku yang posisinya dulu sangat kebingungan pun memilih SMA NEGERI
           4  pilihan  pertama  karena  kebetulan  kakak  dulu  alumni  lulusan  dari  sekolah
           itu,dan pilihan ke dua adalah SMA NEGERI 8 karena lebih dekat sekali dari
           zonasi.dan  akhirnya  ke  terima  di  SMA  NEGERI  8  karena  sinyal  nya  lebih
           dekat dari pada SMA NEGERI 4.

                 Singkat cerita hari pertama MPLS, sesampainya di sekolah siswa siswi
           berlalu lalang di halaman sekolah.

                 TENG  TENG  TENG!
                 Bel sekolah sudah berbunyi pertanda apel.
                 Pak bangbang pun memanggil semua murid MPLS untuk berkumpul di
           lapangan dan langsung menyiapkan barisan ketika selesai apel disuruh naik Ke
           aula untuk lebih lanjut MPLS.

                 Singkat cerita MPLS pun selesai.dan pembagian kelas pun sudah dibagi
           dan dikirim di grup angkatan.dan ternyata kelasku kelas 10 IPS 2 dan di sinilah
           awal  cerita  sebenarnya  dimulai.Mulai  dari  susah,senang,sedih,sampai
           lelah,letih,lesuh,pun di mulai.
                 Di  hari  pertama  aku  berada  di  kelas  yaitu  kelas  10  IPS  2,waktu  itu
           kelasku  di  bagi  2  karna  waktu  itu  lagi  ada  penyakit  virus  corona  dan  harus
           menggunakan  masker  saat  tatap muka  dan masih  sesi  dan  daring.waktu sesi
                                                                         96
   101   102   103   104   105   106   107   108   109   110   111