Page 29 - E-Modul KIMIA Larutan Penyangga SMA/MA Kelas XI
P. 29
E-MODUL KIMIA SMA/MA KELAS XI 2022
2. Pada gelas I tambahkan larutan aquades sebanyak 1 mL, kemudian ukur pH menggunakan pH meter.
Ukur pH dengan
Pada gelas II tambahkan larutan HCl 0,1 M sebanyak 1 mL, kemudian ukur pH larutan
menggunakan pH meter.
Ukur pH dengan
Pada gelas III tambahkan larutan NaOH 0,1 M sebanyak 1 mL, kemudian ukur pH larutan
menggunakan pH meter.
Ukur pH dengan
3. Catat perubahan yang terjadi pada masing-masing gelas
Percobaan 2
1. Campurkan masing-masing 5 mL larutan NH 3 0,1 M dengan NH 4Cl 0,1 M ke dalam tiga gelas beaker,
kemudian ukur pH masing-masing larutan menggunakan pH meter.
Ukur pH dengan
L a r u t a n P e n y a n g g a Page 26