Page 27 - E-LKPD Berbasis POE Pada Materi Larutan Penyangga
P. 27

4.  Larutan penyangga akan bersifat asam jika terdiri atas campuran asam lemah dan
                               basa  konjugasinya.  Diantara  larutan  larutan  dalam  percobaan  tersebut  jika

                               dicampurkan  akan  terbentuk  larutan  penyangga  yang  berifat  asam,  manakah
                               diantara larutan tersebut yang termasuk asam lemah dan basa konjugasinya?


                                       Jawab:
















                             5.  Larutan penyangga akan bersifat basa jika terdiri atas campuran basa lemah dan

                                asam  konjugasinya.  Diantara  larutan  larutan  dalam  percobaan  tersebut  jika
                                dicampurkan  akan  terbentuk  larutan  penyangga  yang  berifat  basa,  manakah

                                diantara larutan tersebut yang termasuk basa lemah dan asam konjugasinya?


                                    Jawab:





















                                                           27
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32