Page 12 - Relief Patung Pahlawan_Neat
P. 12
JENDERAL FAKTA
SOEDIRMAN MENARIK
YOGYAKARTA
Pangsar Soedirman adalah tokoh Jenderal Soedirman diangkat
pejuang kemerdekaan Indonesia. sebagai Jenderal Besar pertama
Beliau lahir pada tanggal 24 Januari Indonesia pada 28 Januari 1949,
1916 di Bodas Karangjati, Kabupaten meskipun usianya masih muda dan
Purbalingga, Jawa Tengah. Setelah tamat HIS di Purwokerto, kondisi fisiknya semakin memburuk
Beliau melanjutkan pendidikan ke Taman Dewasa Tamansiswa akibat penyakit tuberkulosis.
dan kemudian memasuki Sekolah Guru Muhammadiyah tetapi Pengangkatannya sebagai Jenderal
tidak tamat. Pada masa pendudukan Jepang mengikuti Besar mencerminkan pengakuan
pendidikan ketentaraan dalam Pembela Tanah Air (PETA) di atas kepemimpinan dan keberanian
Bogar dan setelah selesai diangkat menjadi komandan batalyon luar biasa dalam memimpin pasukan
di Kroya. Indonesia selama perjuangan
kemerdekaan.
11