Page 9 - Validasi E-modul
P. 9

KEGIATAN PEMBELAJARAN 1


                                                   TEMA PROYEK:

                          “Mendaur Ulang Limbah Organik Dan Anorganik Menjadi Produk
                                                 Yang Lebih Bermanfaat”



                                           TUJUAN PEMBELAJARAN



                        4.1.1   Melalui kegiatan pembelajaran peserta didik dapat mengklasifikasikan

                                macam-macam  dan  dampak  pencemaran  lingkungan  dengan  baik  dan
                                benar.

                        4.1.2   Melalui kegiatan pembelajaran peserta didik dapat menganalisis faktor
                                penyebab terjadinya pencemaran lingkungan dengan baik dan benar.

                        4.1.3   Melalui  kegiatan  pembelajaran  peserta  didik  dapat  merancang  upaya-

                                upaya pencegahan dan mengatasi pencemaran lingkungan dengan baik
                                dan benar.

                        4.1.4   Melalui kegiatan pembelajaran peserta didik dapat membedakan jenis-
                                jenis limbah serta pengaruhnya terhadap perubahan lingkungan dengan

                                baik dan benar.

                        4.1.5   Melalui  kegiatan  pembelajaran  peserta  didik  dapat  membuat
                                karya/projek  dengan  tema  “Mendaur  ulang  limbah  organik  dan

                                anorganik menjadi produk yang bermanfaat”






















                        9
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14