Page 1162 - MODUL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SMANGAT_Neat
P. 1162
Modul Ajar Kurikulum Merdeka
keluarga, masyarakat, berwaspada, hati hati dan
tetap menjaga keutuhan dan kerukunan
bermasyarakat.
4 Terhadap orang yang berkeyakinan terjadi
perbedaan pendapat, ada masalah kilafiah
kadang di perdebatkan atau dipermasalahkan
diberi kebaikan atau tidak sama saja, dan belum
tentu diterima yang bersangkutan, maka
diperlukan kesabaran yang dapat membuat
kebaikan.
5 Ketika sebagian kecil anggota masyarakat
memaksakan kehendak untuk berkeyakinan
yang sama, akan tetapi tidak semua masyarakat
bodoh asal mau menerima saja, sehingga di
butuhkan kerjasama diantara kita semua untuk
membetengi dari pengaruh yang
membahayakan.
6 Kehidupan masyarakat yang hiterogin
diperlukan kebesaran hati untuk menerima
perbedaan, tetap saling bahu membahu diantara
kita semua dalam hubungan kemaslahatan
umum, mau menerima kesulitan yang lain tanpa
memandang asal usul, tidak membedakan
agama, suku, golongan atau ras.
Keterangan :
SS = Sangat Setuju, S = Setuju, TS = Tidak Setuju, STS = Sangat Tidak Setuju
a) Observasi tertutup.
Penilaian sikap spritual dan sikap sosial, jika peserta didik yang belum menunjukkan
sikap yang diharapkan (dilihat dari hasil pengisian butir-butir peryataan sikap positif
dengan kolom ya atau tidak atau dengan likert scala yang tersedia di buku peserta
didik) maka perlu ditindaklanjuti dengan melakukan pembinaan yang dilakukan oleh
guru, walikelas dan gru BK.
b) Observasi terbuka
Nama Catatan Butir Tanda Tindak
No. Tgl
Peserta didik Perilaku Sikap tangan lanjut
1. Nusaybah
2. Haidar
3. Halwa
PAI Dan Budi Pekerti Fase F Kelas XII

