Page 10 - E-MODUL SISTEM PENCERNAAN
P. 10

JENIS NUTRISI









         KARBOHIDRAT



         Karbohidrat merupakan kelompok zat organik yang memiliki
         struktur  molekul  berbeda  beda,  meskipun  terdapat
         kesamaan  dari  sudut  kimia  dan  fungsinya.  Karbohidrat
         berfungsi  menghasilkan  energi  dan  pemberi  rasa  manis
         pada  makanan,  penghemat  protein,  pengatur  metabolisme
         lemak,  dan  membantu  pengeluaran  feses.  Terdapat  3  jenis
         karbohidrat  yaitu,  serat,  pati,  dan  gula.  Makanan  yang
         mengandung  gula  contohnya  buah-buahan,  susu,  dan
         madu.  Pati  dapat  ditemukan  pada  makanan  umbi-umbian
         seperti makanan yang terbuat dari biji-bijian dan kentang.
         Sedangkan  serat  dapat  ditemukan  pada  roti  gandum  atau            Gambar 1.5 Contoh Karbohidrat
         sereal, kacang-kacangan, sayuran, dan buah                              Sumber : dosenpendidikan.co.id







                                 LEMAK                                    VITAMIN













                            Gambar 1.6 Contoh Lemak                    Gambar 1.7 Contoh Vitamin
                           Sumber : health.kompas.com                    Sumber : alodokter.com

                     Lemak         merupakan          unit       Vitamin  merupakan  senyawa
                     penyimpanan  yang  baik  untuk              kompleks yang dibutuhkan tubuh
                     energi  dan  tersimpan  sebagai             untuk  membantu  pengaturan
                     energi  dalam  tubuh.  Lemak                atau proses kegiatan pada tubuh
                     digunakan  sebagai  kebutuhan               manusia        dan       mencegah
                     energi  jangka  panjang,  dan               beberapa      penyakit.     Vitamin

                     sebagai       cadangan        energi.       dikelompokkan  menjadi  2  yaitu
                     Apabila  kekurangan  makanan                vitamin  larut  air  (vitamin  B  dan
                     didalam         tubuh,         lemak        C)  dan  vitamin  larut  lemak
                     menyediakan        sumber     energi        (vitamin  A,  D,  E,  dan  K)  vitamin
                     paling besar dua kali lebih besar           ini diperoleh dari sinar matahari.
                     dari pada protein.





                                                                                                  H  A  L  A  M  A  N     9
       S  I  S  T  E  M  P  E  N  C  E  R  N  A  A  N  M  A  N  U  S  I  A
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15