Page 46 - Modul 11 IPA ok
P. 46

TIGA
                                                          Dalam  bagian  ini  dikemukakan  tentang
                                                          kejadian,   keadaan,   atau   hal   yang
              MEMPERSIAPKAN                               melakarbelakangi           pentingnya
              PROPOSAL                                    dilaksanakan suatu penelitian.
                                                       2.  Masalah dan Tujuan
              Mengidentifikasi Informasi Penting          Secara  rinci  dan  spesifik  kita  perlu
              dalam Proposal Kegiatan atau                menyebutkan masalah dan tujuan-tujuan
              Penelitian                                  kegiatan.
                                                       3.  Ruang Lingkup Kegiatan
               Mengidentifikasi Bagian-bagian
               Penting Proposal                           Kegiatan yang diusulkan harus dijelaskan
                                                          batas-batasnya.
              Proposal  adalah  teks  yang  berupa     4.  Kerangka Teoretis dan Hipotesis
              permintaan kepada seseorang atau suatu      Dalam  hal  ini  dikemukakan  telaah
              lembaga untuk melakukan suatu kegiatan      terhadap teori  atau  hasilhasil  penelitian
              (penelitian).
                                                          sebelumnya
              Bagian-bagian proposal:                  5.  Metode

              A.  Judul proposal                          Pada  bagian  ini,  dikemukakan  metode
              B.  Pendahuluan                             kegiatan   yang   akan   dilaksanakan,
                                                          termasuk  teknik-teknik  pengumpulan
                 1.  Latar Belakang Masalah
                                                          data.
                 2.  Perumusan Masalah                 6.  Pelaksana Kegiatan
                 3.  Tujuan Penelitian                    Tuliskanlah   personalia   yang   dapat

                 4.  Kontribusi Penelitian                diandalkan     untuk     mengerjakan
                                                          pekerjaan yang  diusulkan itu. Bila perlu
                 5.  Definisi Operasional                 daftar personalia atau pelaksana kegiatan

              C.  Tinjauan Pustaka                        tersebut  dilengkapi  dengan pendidikan
                                                          dan keahlian mereka.
              D.  Metode Penelitian
                                                       7.  Fasilitas
              E.  Jadwal Pelaksanaan                      Untuk  mengerjakan  suatu  pekerjaan

              F.  Rencana Anggaran                        diperlukan pula fasilitasfasilitas tertentu.
                                                       8.  Keuntungan dan Kerugian
              G.  Daftar Pustaka
              Menemukan  Informasi  yang  Dibaca          Tentu  lebih  meyakinkan  lagi  jika
              untuk   Dikembangkan Menjadi Proposal       dikemukakan                     juga
                                                          keuntungankeuntungan     yang   akan
              Bagian-bagian  yang  sebaiknya  ada  di     diperoleh dari pekerjaan itu.
              dalam  proposal.
             1.  Latar Belakang                        9.  Lama Waktu
                                                          Dalam  proposal  harus  dijelaskan  lama
                                                                              Modul Bahasa Indonesia XI | 41
   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51