Page 11 - E-MODUL MATEMATIKA SPLDV
P. 11
Pendahuluan
Sumber : https://images.app.goo.gl/CW5Q7YtP5sZ9g5LE6
Al-Qur’an adalah sebuah kitab suci utama dalam agama islam. Umat
muslim percaya bahwa kitab ini diturunkan oleh Allah, kepada Nabi
Muhammad SAW. Kitab ini terbagi ke dalam beberapa surah dan setiap
surahnya terbagi ke dalam beberapa ayat.
Al-Qur’an berkedudukan sebagai pedoman hidup dan menjadi sumber
hukum islam. Di dalam Al-Qur’an terdapat semua hal mengenai kehidupan
dan kematian, termasuk matematika pun ada di dalamnya, misalnya
hukum warisan, aqiqah, qurban, penentuan bulan hijrah, selain itu konsep
kriptografi atau kriptologi yang menjadi titik temu ilmu matematika juga
terdapat dalam Al-Qur’an
2