Page 952 - E-Book Peraturan Jabfung KKP
P. 952
2022, No.508 -42-
madya yang membidangi pengawasan sumber daya
kelautan dan perikanan pada Instansi Pembina untuk
Angka Kredit bagi Pengawas Perikanan Ahli Pertama dan
Pengawas Perikanan Ahli Muda di lingkungan unit kerja
pusat pada Instansi Pembina;
e. paling rendah pejabat pengawas yang memimpin unit
pelaksana teknis yang membidangi pengawasan sumber
daya kelautan dan perikanan pada Instansi Pembina
melalui pejabat pimpinan tinggi pratama yang
membidangi Pengawasan Perikanan pada Instansi
Pembina kepada pejabat pimpinan tinggi pratama yang
membidangi kesekretariatan pada unit pimpinan tinggi
madya yang membidangi pengawasan sumber daya
kelautan dan perikanan pada Instansi Pembina untuk
Angka Kredit bagi Pengawas Perikanan Ahli Pertama dan
Pengawas Perikanan Ahli Muda di lingkungan unit
pelaksana teknis pada Instansi Pembina; dan
f. pejabat pimpinan tinggi pratama yang membidangi
kelautan dan perikanan pada Instansi Daerah kepada
pejabat pimpinan tinggi pratama yang membidangi
kesekretariatan pada unit pimpinan tinggi madya yang
membidangi pengawasan sumber daya kelautan dan
perikanan pada Instansi Pembina untuk Angka Kredit
bagi Pengawas Perikanan Ahli Pertama dan Pengawas
Perikanan Ahli Muda di lingkungan Instansi Daerah .
Bagian Ketiga
Pejabat yang Berwenang Menetapkan Angka Kredit
Pasal 31
Pejabat yang memiliki kewenangan menetapkan Angka Kredit,
yaitu:
a. pejabat pimpinan tinggi madya yang membidangi
kesekretariatan atau pejabat pimpinan tinggi madya yang
membidangi pengawasan sumber daya kelautan dan
perikanan pada Instansi Pembina untuk Angka Kredit
bagi Pengawas Perikanan Ahli Utama dan Pengawas
www.peraturan.go.id

