Page 10 - C:\Users\Dilla\Documents\Flip PDF Professional\makalah kel.6_konsep akidah tauhid 2\
P. 10

6







                                   mengatur  dan  memelihara  seluruh  alam  semesta,serta  memberikan

                                   segala kebutuhan makhluk hidup didalamnya.
                               b.  Tauhid Uluhiyah

                                      Adalah keyakinan bahwa hanya Allah SWT yang layak disembah

                                   dan dihormati. Hanya allah SWT yang berhak menerima ibadah dari
                                   makhluk hidup yang ada di alam semesta.

                               c.  Tauhid Asma wa sifat
                                      Adalah keyajinan bahwa Allah SWT memiliki sifat sifat yang mulia

                                   dan sempurna. Sifat sifat tersebut adalah sifat yang sangat tinggi dan

                                   hanya dimiliki oleh Allah SWT.
                           3.  Pentinya konsep Akidah Tauhid

                                   Konsep Tauhid sangat penting dalam agama Islam karena mengajarkan
                               bahwa hanya ada satu tuhan yang disembah. Hal ini membuat penganut

                               Islam mengakui kekuasaan Allah SWT sebagai satu satunya kekuatan yang
                               petut dihormati.

                                   Konsep Tauhid mengajarkan bahwa Allah SWT adalah pencipta alam

                               semesta dan segala isinya. Oleh karena itu, manusia harus menjaga, dan
                               memelihara segala sesuatu yang ada dialam semesta. Konsep tauhid dalam

                               agama islam memperkuat iman dan penganut  Agama Islam untuk selalu
                               menginat dan beribadah hanya kepada Allah SWT.

                           4.  Manfaat Ilmu Konsep Akidah Tauhid

                               a.  Tidak kekal ke dalam neraka
                                      Orang islam yang banyak melakukan dosa besar maupun dosa kecil

                                   tetapi tetap bertauhidkan Allah SWT, dijamin tidak akan kekal berada
                                   didalam  neraka.  Segala  dosa  akan  dibalas  Allah  SWT  dengan  siksa

                                   yang setimpal tetapi akhirnya diri orang itu akan dimasukan juga ke

                                   surga. Iktikad yang salah akan merusakan kepercayaan kepada Allah
                                   SWT. Ini akan membawa kepada syirik. Syirik adalah dosa besar yang

                                   tidak  akan  diampunikan  Allah  SWT  selama-lamanya.  Belajar  ilmu
                                   tauhid  akan  menjauhi  diri  dari  syirik.  Orang  yang  tidak  akan  kekal

                                   didalam neraka.
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15