Page 63 - Kesuburan Tanah
P. 63

(vii)   Kelarutan  Cu  juga  dipengaruhi  oleh  pH;    Cu
                            terlarut berkurang 100 kali jika pH naik 1 unit.
                            Reaksi hidrolisis Cu pada  pH<7 akan diperoleh

                                                                   +
                               2+
                            Cu   dominan,  jika  pH  >7,  CuOH   dominan;
                            dalam hal ini  pH meningkat   diikuti         oleh
                            peningkatan jerapan Cu;

                     (viii)   Cu dijerap pada lempung, oksida Al, Fe, Mn dan
                            permukaan  organik  adalah  merupakan  jerapan
                            Cu  ini  paling  kuat  dibanding  hara  mikro

                            lainnya);  jerapan  dalam  bentuk  ini  dapat
                            ditukar  pada  permukaan  lempung;  bahan
                            organik mengurangi atau          meningkatkan

                            ketersediaan Cu: jika bahan organik tidak larut
                            berarti  mengurangi  Cu  dari  larutan,  tetapi
                            khelat yang larut meningkatan ketersediaan Cu;
                            sebagian besar Cu dapat disekap (occluded) atau

                            diendapkan  dalam  struktur  lempung  atau
                            mineral oksida


                 Gerakan menuju akar  dan kekahatan Cu
                         Cu  bergerak  karena  difusi.  Khelasi  meningkatkan
                 Cu  terlarut,  difusi  khelat  Cu  sangat  penting  untuk

                 mencukupi kebutuhan tanaman. Kekahatan Cu: (i) sering
                 dijumpai  pada  tanah  organik  dengan    kapasitas  jerapan
                 tinggi,  (ii)  dapat  terjadi  pada  tanah  pasiran  yang  sudah

                 terlindi  dan  memiliki  pH  tinggi,  dan  (iii)  interaksi  hara
                 dengan  Fe,  Zn,  dan  P  memicu  kahatan  Cu.    Kekhatan







                                                                               55
   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68