Page 65 - Kesuburan Tanah
P. 65

kelarutan  berkurang  100  kali;  pH  meningkat
                            diikuti peningkatan jerapan;
                     (vii)   Zn dijerap oleh  lempung, oksida  Al-Fe,  BO  dan

                            karbonat;  kekuatan  jerapan  dapat  ditukar
                            sampai sangat sukar dilepas; kompleks organik
                            dapat     meningkatan       atau     menurunkan

                            ketersediaan Zn seperti pada Cu.

                 Gerakan menuju akardan kekahatan Zn

                         Zn bergerak terutama karena difusi, sebagian kecil
                 oleh aliran masa. Khelasi sanngat penting agar mencukupi
                 kebutuhan  tanaman,  meningkatkan  jumlah  Zn  terlarut,

                 meningkatkan Zn yang bergerak karena  difusi  dan aliran
                 masa.
                         Kekahatan  Zn  terjadi  pada:  (i)    tanah  kapuran  pH
                 tinggi  terutama  pada    wilayah  tererosi  di  mana    tanah

                 permukaan hilang, (ii) tanah dengan tekstur sangat halus,
                 karena  kapasitas  jerapan  yang  tinggi,  (iii)  tanah  dengan
                 kondisi dingin dan basah, (iv) tanah dengan kelebihan Cu,

                 Fe,  Mn,  dan  P;  pemasaman  karena  pupuk  ammonium
                 dapat  meningkatakan  ketersediaan  Zn.    Tanaman  yang
                 peka terhadap kekahatan Zn di antara adalah jagung dan

                 kedelai.



                 4.5  Khlor (Cl)
                         Karakteristik  unsur  Cl  dan  pengaruhnya  bagi
                 kesuburan tanah dan tanaman adalah:





                                                                               57
   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70