Page 25 - LKPD Digital Asam Basa
P. 25
Mari Menyimak!
K E S E T I M B A N G A N I O N D A N L A R U T A N
Kegiatan III
Yuk Berdiskusi!
Peserta didik dapat membentuk kelompok dengan maksimal dua anggota dan manfaatkan
ponsel atau laptop kalian untuk mengerjakan:
1. Buatlah poster infografis sederhana tentang perbedaan kekuatan asam dan basa serta
berikan contoh masing-masing tiga!
2. Diskusikan hasil poster infografis kalian bersama teman dan kumpulkan setelah jam
pelajaran berakhir.
Kegiatan IV
Bath Bomb Project!
Kekuatan asam basa dipengaruhi oleh ion-ion
yang terurai dengan air yang dibagi menjadi
dua, kuat dan lemah. Menentukan kekuatan
asam basa sendiri bisa dilakukan menggunakan
pH meter. Tidak lupa dengan kegunaan mereka
yang berbeda dalam kehidupan sehari-hari.
Sekarang, kita akan mencoba untuk
memanfaatkan asam basa dalam membuat
produk sebuah bath bomb.
Gambar: Bath bomb buatan
Sumber: sciencebuddies.org
Halaman | 17