Page 55 - e-modul Arsitektur Komputer-STEAM
P. 55

E. Latihan Kegiatan Pembelajaran 2


                  1) Jelaskan bagaimana cara kerja dari Central Processing Unit?
                  2) Apa perbedaan dari Central Processing Unit dengan grafik Processing Unit?

                  3) Berikanlah contoh penggunaan perangkat input suara selain yang telah disebutkan di
                     buku ini

                  4) Apa yang dimaksud dengan refresh rate pada sebuah layar monitor?
                  5) Berikanlah perbandingan kecepatan antara register dengan cache?



               F. Penilaian Diri Kegiatan Pembelajaran 2


                     Pada kegiatan belajar ini mahasiswa menilai kemampuan dirinya sendiri yang membantu

               mahasiswa untuk bisa melanjutkan ke kegiatan selanjutnya.
               Pertanyaan:

               Apa pandangan kalian terkait perkembangan teknologi yang telah banyak merubah ukuran,
               dimensi  dan  bentuk  dari  komponen-komponen  suatu  komputer?  Berikan  pendapat  anda

               secara singkat terkait hal tersebut!




























               55 | E-Modul Arsitektur Komputer Berorientasi STEAM
   50   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60