Page 1 - ISI BUKU SAKU DIGITAL WADDAH
P. 1
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur saya ucapkan kepada allah SWT, atas Rahmat dan Rhido-nya penulis
masih diberikan kesehatan dan kesempatan untuk menyelesaikan buku saku digital berjudul “
Buku Saku Digital BIOTEKNOLOGI materi ruang lingkup bioteknologi, biomassa sebagai
substrat bioteknologi, kaitan ilmu genetika dalam bioteknologi, dan teknologi enzim”. Buku
saku ini dikembangkan berdasarkan penelitian skripsi yang berjudul Pengembangan Buku
Saku Digital Berbasis Android Pada Mata Kuliah Bioteknologi Di Universitas Negeri Medan.
Buku saku digital ini disusun untuk memudahkan mahasiswa memhami materi
bioteknologi yang mencangkup ruang lingkup bioteknologi, biomassa sebagai substrat
bioteknologi, kaitan ilmu genetika dalam bioteknologi, dan teknologi enzim. Hal ini
dikarenakan keterbatasan mahasiswa dalam mencari sumber belajar atau refrensi yang
menarik untuk mempelajarai bioteknologi. Buku saku digital ini juga dapat digunakan oleh
para pembaca umum yang sedang mencari tahu mengenai bioteknologi.
Penyususnan daru buku saku digital ini sebelumnya sudah melalui penilaian dari para
ahli dibidangnya masing-masing. Namun penulis sadar bahwa buku saku digital ini masih
memiliki sejumlah kkeurangan. Oleh sebab itu, penulis mengharapkan kritik dan saran untuk
perbaikan dan penyempurnaan buku saku digital ini.
Semoga pembahasan dalam buku saku digital ini dapat dijadikan bekal bagi
mahasiswa dan pembaca umum dalam mempelajari bioteknologi., khususnya pada materi
ruang lingkup bioteknologi, biomassa sebagai substrat bioteknologi, kaitan ilmu genetika
dalam bioteknologi, dan teknologi enzim. Karena penyajian beragam informasi yang menarik
sehingga cocok dijadikan sebagai sumber belajar ketika mempelajari bioteknologi.
Akhir kata saya berharap semoga buku saku digital ini bermanfaat kepada pembaca.
Medan, Juni 2022
Penulis
Nurul Mawaddah Hasibuan