Page 127 - Pameran Arsip Virtual: Sejarah 20 Tahun Jejak Langkah Mahkamah Konstitusi
P. 127
MK mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian WTP dari Badan Pemeriksa
Keuangan BPK yang kelima kalinya atas Laporan Hasil Pemeriksaan LHP 2010
pada 24 Juni 2011 (Sumber: Mahkamah Konstitusi)
MK menyatakan Pasal 108 ayat 1 UU No 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
bertentangan dengan UUD 1945, dengan demikian mantri desa di seluruh
Indonesia boleh melayani masyarakat layaknya dokter/apoteker dalam kondisi
darurat pada 27 Juni 2011 (Sumber: Mahkamah Konstitusi)
120
mkri.id