Page 13 - EMODUL FIX BANGET2
P. 13
Gambar 1.1.2 (Mesin Jahit Komputer)
iv. Mesin Jahit Overlock (Obras)
Mesin jahit overlock digunakan untuk menyatukan tepi kain sekaligus
merapikan jahitan, sehingga hasil jahitan menjadi lebih rapi dan tahan lama.
Biasanya digunakan dalam industri pakaian untuk menghasilkan jahitan
yang kuat dan elastis.
Gambar 1.1.3 (Mesin Jahit Overlock)
v. Mesin Jahit Blind Stitch
Mesin ini digunakan untuk membuat jahitan yang tidak terlihat dari luar,
misalnya untuk melipat ujung kain atau membuat hem (batas tepi kain) pada
pakaian tanpa terlihat benangnya.
Gambar 1.1.4 (Mesin Jahit Blind Stitch)
5