Page 18 - EMODUL FIX BANGET2
P. 18

ix.   Pelat Jahit

                                     Pelat logam yang terdapat di atas feed dog, yang memiliki lubang tempat
                                     jarum masuk dan keluar saat menjahit.











                                     Gambar (1.2.18) Pelat Jahit Portable      Gambar (1.2.19) Pelat Jahit High Speed

                               x.    Handwheel (Roda Tangan)
                                     Digunakan untuk menggerakkan mesin secara manual.














                                     Gambar (1.2.20) Roda Tangan Portable    Gambar (1.2.21) Roda Tangan High Speed


                               xi.   Pengatur Panjang Jahitan
                                     Komponen  yang  digunakan  untuk  mengatur  panjang  setiap  jahitan  yang
                                     dibuat mesin.











                                          Gambar (1.2.22) Stitch Dial Portable                    Gambar (1.2.23) Stitch Dial High Speed


                              xii.   Pengatur Maju Mundur Stik
                                     Komponen yang digunakan untuk mengatur maju mundur stik pada mesin
                                     jahit




                                                                                                               10
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23