Page 111 - 2022_Buku Digital
P. 111
96
e) Maka gambar yang diperoleh dari laptop/PC
tersebut akan menjadi background dari slide.
Menambahkan Transisi pada PPT
6
Penambahan transisi pada PPT dapat digunakan untuk
memperindah perpindahan antar slide (transisi). Adapun
cara yang dapat dilakukan untuk menambahkan transisi
pada PPT seperti berikut: