Page 114 - 2022_Buku Digital
P. 114
99
Adapun cara untuk menambahkan animasi
pada PPT sebagaimana langkah berikut.
a) Pilih gambar, tulisan, ataupun shape yang akan
diberikan animasi. Pada menu animasi, pilih jenis
animasi dengan efek yang dapat ditambahkan seperti
entrance, emphasis, dan exit. Untuk melihat lebih
banyak efek, pilih more entrance effect, more
emphasis effect dan more exit effect. Pengguna dapat
pula membuat effect berjalan melalui pilihan more
motion path.