Page 168 - 2022_Buku Digital
P. 168

149















         •    Pada aplikasi wondershare filmora terdapat beberapa


             menu yang memiliki fungsi masing-masing. Adapun


             menu tersebut adalah Media, Audio, Titles, Transition,


             Effects, Elements, dan Split Screen.










         • Media: Jika mengklik menu ini maka akan ditampilkan


             beberapa file yang telah diimport kedalam wondershare


             filmora baik dalam bentuk video, audio, maupun


             gambar.


         • Audio: Menu ini meneyediakan beberapa audio yang


             dapat digunakan oleh editor. Dimana audio ini dapat


             digunakan sebagai backsound ataupun intro.


         • Titles: Menu ini menyediakan berbagai macam jenis


             dan model teks yang dapat digunakan. Beberapa jenis


             teksnya adalah text opening, subtititle, end credits, dan


             lain sebagainya.
   163   164   165   166   167   168   169   170   171   172   173