Page 99 - 2022_Buku Digital
P. 99
84
• Sample template dan themes: adalah
template dan tema yang terintegrasi dengan PPT.
• On line template: template yang dapat diunduh dari
Office.com atau source yang lain
Menu-Menu pada PPT
2
Secara umum menu pada Microsoft PPT terdiri dari
file, home, insert, design, transitions, animations, slide
show, view, dan help. Adapun masing-masing fungsinya
dijelaskan berikut ini: