Page 13 - LAPORAN PELAKSANAAN RTL DIKLAT CALON KEPALA SEKOLAH
P. 13
8. Yayasan Penyelenggara : Yayasan Pendidikan Wahyuhana Surabaya Jl.
Banyu Urip Kidul II/37 Kota Surabaya
Nama Ketua Yayasan : H. Dasirun
Telepon : (031) 5670346
9. Komite Sekolah
Nama : Dr. Imam Jawahir, S.Pd, MM
No. SK Komite : 3359/SMK/ANT-2/PP/II/2019
Tanggal : 01 Februari 2019
10. Sarana
2
Luas Tanah Sekolah : 9.923 m
Luas Bangunan Sekolah : 9.800 m 2
Jumlah RPS
(Ruang Praktik Siswa) : 12 Ruangan
Status Tanah : Milik Sendiri 5.761,5 m 2
Status Bangunan : Milik Sendiri 11.200 m 2
Nomor Sertifikat Tanah : AV 365991,AQ 530172, AAX 315457 dan BD
736106
B. Visi , Misi dan Tujuan SMK Antartika 2 Sidoarjo
Visi SMK Antartika 2 Sidoarjo
Dalam mewujudkan tujuan pendidikan menengah kejuruan tersebut, SMK
Antartika 2 Sidoarjo memiliki visi sebagai berikut:
Terwujudnya siswa dan siswi SMK Antartika 2 Sidoarjo yang memiliki budi
pekerti luhur, wawasan IMTAQ dan IPTEK, keterampilan, jiwa berwirausaha dan
mampu bersaing di Era Global.
Misi SMK Antartika 2 Sidoarjo
Agar visi di atas dapat dicapai maka SMK Antartika 2 Sidoarjo menyusun
beberapa misi sebagai berikut: