Page 3 - ebook menggunakan flip pdf professional
P. 3
4. Setelah memperhatikan gambar hewan dan teks pada buku siswa, siswa mampu
menyajikann cara hewan menyesuaikan diri dengan lingkungannya secara lisan dan
tulisan.dengan benar.
Karakter siswa yang diharapkan : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas
D. METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan : Saintifik
2. Metode : Daring (Ceramah, penugasan, tanya jawab)
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahulua 1. Guru melakukan pembukaan dengan salam dan 10 Menit
n dilanjutkan dengan membaca doa dipandu melalui
Group Whats Apps, dan Aplikasi Daring lainnya
(Orientasi).
2. Guru mengambil absen melalui Group Whats
Apps.
3. Guru mengaitkan materi sebelumnya dengan
materi yang akan dipelajari dan diharapkan
dikaitkan dengan pengalaman peserta didik
(Apersepsi).
4. Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari (Motivasi).
Inti 5. Peserta didik diminta mengikuti pembelajaran 140 Menit
dengan menyimak materi pembelajaran melalui
video pembelajaran yang dikirim melalui WAG.

