Page 17 - ikatan kimia
P. 17

Diantara sifat berikut ini yang bukan sifat senyawa






                   ion adalah …














                   a. Rapuh















                   b. Titik leleh tinggi
















                   c. Larutan dapat menghantar listrik















                   d. Lelehannya dapat menghantar listrik















                   e. Padatannya dapat menghantar listrik














                   Jawaban : D















                   Pembahasan:






                   Sifat senyawa ion, yaitu:







                   Kristalnya keras tetapi rapuh






                   Mempunyai titik lebur dan titik didih yang tinggi







                   Mudah larut di dalam air






                   Dapat  menghantar  arus  listrik  dalam  keadaaan  cair






                   dan larutan, tetapi dalam padatan tidak bisa.
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22