Page 64 - E-MODUL PENYANGGA K13
P. 64

Glosarium












                       pH   :  Kekuatan Hidrogen atau Power of Hydrogen.







                       Penyangga  :  Larutan  penyangga  adalah  larutan

                       untuk                 mempertahankan                                  dan               menjaga


                       keseimbangan asam atau pH.






                       Hemoglobin:  adalah  protein  dalam  sel  darah


                       merah  yang  memberikan  warna  merah  pada


                       darah dan bertugas mengangkut oksigen.






                       Fosfat:  adalah  zat  kimia  yang  memiliki  sejumlah


                       peran  penting  bagi  tubuh,  salah  satunya


                       membantu  produksi  energi  dan  pembentukan

                       struktur sel.






                       Larutan:  penyangga  asam  merupakan  larutan


                       yang  mengandung  asam  lemah  dan  basa

                       konjugasinya







                       Larutan:  penyangga  basa  merupakan  larutan

                       penyangga  yang  terdiri  dari  basa  lemah  dan


                       asam konjugasinya.







                       Alkalosis:                  adalah                 kondisi               ketika               darah

                       mengandung  terlalu  banyak  basa  atau  alkali


                       akibat penurunan kadar asam dalam tubuh.







                       Asidosis adalah kondisi yang terjadi ketika kadar


                       asam  di  dalam  tubuh  sangat  tinggi.  Kondisi  ini

                       ditandai  dengan  gejala  seperti  napas  pendek,


                       linglung,               sakit            kepala,               hingga               penurunan


                       kesadaran.








                                                                               64
   59   60   61   62   63   64   65   66