Page 21 - Sarah Shafa_e-Modul Koloid Berbasis PBL
P. 21
K e g i a t a n B e l a j a r 1
K e g i a t a n B e l a j a r 1
ANALISIS
1. Bahan apa yang akan kalian pilh jika melakukan percobaan
yang serupa dengan Farros?
2. Mengapa kalian memilih bahan tersebut?
3. Setelah melaksanakan percobaan, bagaimana hasil
pengamatan kalian?
4. Dari hasil pengamatan tersebut, prediksikan mana yang
termasuk kedalam larutan, suspensi, dan koloid!
5. Analisislah apa saja perbedaan larutan, suspensi, dan
koloid!
EVALUASI
1. Apa kalian sudah mengerti
perbedaan larutan, koloid, dan
suspensi?
2. Apa kalian sudah mengerti fase
terdispersi dan medium pendispersi
pada koloid?
3. Apa kalian sudah mengerti jenis-
jenis koloid dan contohnya?
Reminder
Sesulit apapun sesuatu hal, ternyata selalu
ada orang-orang yang berhasil.
Selalu percaya, bahwa kalian pasti bisa!
Okay
9