Page 29 - Modul Kelas 1
P. 29

Modul Pembelajaran
                                                                         SEMESTER 1 (Kelas 1)











                SUBTEMA 1



            Tujuan pembelajaran:

            −  Siswa dapat menyalin kata yang berhubungan dengan aktivitas setelah bangun tidur

            Ananda  yang  shalih  dan  shalihah,  sebelum  memulai  pembelajaran  PPKN  di  subtema  1  ini,  ayo
            terlebih dahulu kita mengucap lafal,  “Bismillahirrahmanirrahim.” Semoga kegiatan belajar kita

            mendapat ridha dan keberkahan dari Allah  swt., serta meneladani akhlak Rosulullah saw. yang
            berupa “Al-Latif”.




                           Pentingnya Tata Tertib di Rumah






                  TATA TERTIB

            Tata tertib adalah peraturan yang harus ditaati dan dilaksanakan. Tata tertib dibuat agar hidup lebih
            tertib dan teratur. Tata tertib berkaitan dengan disiplin. Jika kita menaati tata tertib maka hidup

            kita lebih disiplin.

                             Tahukah kamu mengapa tata tertib harus ditaati.


                  TATA TERTIB DI RUMAH


                                                       Tata tertib harus dilaksanakan di rumah, tujuannya supaya
                                                       lingkungan rumah teratur, tertib dan nyaman. Tata tertib
                                                       di  rumah  dibuat  oleh  orang  tua  dan  dilaksanakan  oleh
                                                       anggota  keluarga.  Bila  di  rumah  tidak  ada  aturan  maka

                                                       suasana  rumah  tidak  teratur,  anggota  keluarga  bisa
                                                       bertindak semaunya. Oleh karena itu tata tertib di rumah
                                                       penting untuk diterapkan sehingga semua anggota keluarga
            hidupnya lebih disiplin. Tata tertib harus dilaksanakan tanpa pengecualian, misalnya tata tertib untuk
            anak.







                                                  AL-KARIM LAMPUNG
                                                                                                                26
                                          The Best Education for the Best Generation
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34