Page 109 - Membangun Bisnis Digital Berbasis Komunitas Dari Secangkir Kopi
P. 109

Terkait  tata  letak,  menu  navigasi  umumnya  terletak  di
                             bagian atas – kanan. Tetap terdapat pilihan untuk meletakkan
                             di  bagian  atas  tengah  bahkan  di  samping.  Menu  juga  bisa
                             ditambahkan  di  bagian  bawah  website,  untuk  memudahkan
                             pengunjung agar tidak perlu ke atas hanya untuk meng-klik
                             menu.

                                  Induk Menu dapat berbentuk transparant seperti gambar
                             di  atas  atau  berbentuk  solid  warna  latarnya.  Pengaturan  ini
                             sepenuhnya ditentukan oleh themes yang digunakan. Untuk
                             membuat menu, cukup mudah sisa men-drag dan men-drop
                             melalui menu Appearance > Menus.






















                                       Gambar 57. Membuat Menu Navigasi

                                  Dengan  prinsip  yang  sama,  pembuat  menu  navigasi
                             dapat dilakukan bersamaan saat pengaturan halaman beranda
                             pada menu Appearance > Costumize.

                         f)  Widget
                                  Widget adalah elemen WordPress dengan fungsi khusus
                             untuk menambahkan konten dan struktur pada sidebar atau
                             footer.  Contohnya,  widget  bisa  menampilkan  postingan
                             terbaru, kalender, kolom pencarian, dan lainnya.
                                  Penggunaan  widget  juga  mudah,  tidak  perlu  menulis
                             kode HTML  untuk  mengaturnya.  Cukup  gunakan fitur drag-


                                                  <  92 >
   104   105   106   107   108   109   110   111   112   113   114