Page 5 - Modul Ajar IPS Tema 04
P. 5
4C yang dikembangkan
1. Collaboration: Kerja kelompok.
2. Critical Thinking: Menganalisis video
3. Creativity: Menghasilkan karya berdasarkan diskusi.
4. Communication: Menyampaikan hasil secara efektif.
KEGIATAN PENUTUP (15 MENIT)
Deskripsi Kegiatan
1. Refleksi Kelas: Guru dan siswa melakukan refleksi bersama tentang cara
masyarakat menjaga kerukunan di tengah keberagaman.
Diferensiasi
1. Produk : Siswa menuliskan satu hal yang mereka pelajari dan satu tindakan nyata
yang dapat mereka lakukan untuk menjaga kerukunan di tengah keberagaman.
4C yang Dikembangkan
1. Critical Thinking: Mereflesikan pelajaran tentang keragaman sosial budaya di
masyarakat
F. ASESMEN
1. Proses: Guru mengamati keterlibatan siswa dalam diskusi kelompok dan
presentasi.
2. Produk: Penilaian terhadap produk yang dihasilkan oleh siswa (poster, laporan,
slide presentasi).
3. Refleksi: Siswa menuliskan refleksi tentang satu tindakan yang akan mereka ambil
untuk menjaga keragaman sosial budaya di masyarakat
G. REFLEKSI GURU
Guru mengamati proses pembelajaran dan mengevaluasi apakah tujuan pembelajaran
tercapai serta menyesuaikan pendekatan jika diperlukan untuk pertemuan berikutnya.
Modul ini dirancang untuk memberikan diferensiasi yang sesuai dengan kebutuhan siswa
yang berbeda.
H. PEMBELAJARAN REMEDIAL DAN PENGAYAAN
Bagi peserta didik yang belum memenuhi ketuntasan kelulusan minimal setelah
melakukan asesmen, maka akan diberikan materi pengulangan.
I. PEMBELAJARAN PENGAYAAN
Guru memberikan nasihat kepada siswa agar tetap rendah hati karena telah mencapai
KKM atau bahkan lebih. Guru memberikan materi pengayaan berupa penajaman
pemahaman dan mengasah kemampuan berpikir kritis siswa.
Mengetahui, Bengkulu, Agustus 2024
Kepala Sekolah Guru IPS
Mixcon Amrah, S.Pd Novi Yeni, S.E
NIP. 198110152005021003 NIP. 197411142014072002