Page 26 - SIDANG REVISI E-LKPD BIOTEKNOLOGI (Yulia Wati)
P. 26
16
Penanaman eksplan
Perbanyakan propagul
Pengakaran, tahap ini tunas yang sudah tumbuh dipindahkan
ke media induksi akar agar terbentuk plantlet
Aklimatisasi dan pemindahan tanaman ke lapang
Technology
dalam STEM
AYO BERLATIH
Untuk memahami lebih dalam mengenai kultur jaringan pada
tumbuhan, cobalah games puzzle berikut dan berilah nama atau
tanda pada gambar untuk setiap tahapan kultur jaringan dengan
tepat dan lengkapi tabel perbandingan perbanyakan dengan cara
konvensional dan kultur jaringan berikut ini!
LINK PUZZLE
LINK QUIZ
Perbanyakan vegetatif
Perbandingan Mikropropagasi
konvensional
Biaya
Keahlian pekerja
Ukuran bahan
tanam
Jumlah anakan
yang dihasilkan
Sifat anakan