Page 20 - Lamang Persaudaraan_Laveta Pamela Rianas.pdf
P. 20

Nah, sudah lengkap
         bahannya. Berasnya                                                           Oh iya, 1 gantang
           ada dua gantang.                                                          itu berapa kilo, Bu?


                                                                                                      Oh,
                                                                                                   begitu, ya.




                                                                     Oh, 1 gantang setara
                                                                        3,125 kg, Kibi.


              Pertama, beras ketan                            Lalu, kita beri garam
               dicuci dengan bersih                              pada santannya.
                 dan dikeringkan.                                                 Srek..

                                                                                               Srek
                                                                           Wow, kenapa
                                                                           banyak sekali,
                                                                             Mak Uwo?

                                                                                         Tenang saja, rasanya
                                                                                         akan pas saat santan
                                                                                         ini meresap ke dalam
                                                                                             beras ketan.
                                                          ???..




               Nah, ini rahasianya
                  agar lamang
               semakin enak dan
                tidak cepat basi.



                                                                                       Bisa tahan lebih
                                                                                      dari 3 hari, ya Bu?
                                                    Ini bisa
                                                   bertahan
                                                 sampai 5 hari.                  Iya, Ivi.






                      Ditambah
                   jeruk nipis, ya?
                                                        Wah, Mak
                                                       Uwo hebat.


          Saatnya melapisi kabung
            dengan daun pisang.
                                                                                        Perhatikan ini, ya. Ibu
                                                                                         akan memutarnya?


                                                          Set…
                                                Set…



                                                           14
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25