Page 35 - E-modul Perusahaan Dagang
P. 35

Dengan jurnal penutup, maka segala akun akan dikembalikan ke posisi nol sehingga siap
                 untuk memulai pencatatan dan pelaporan laporan keuangan perusahaan dagang Anda untuk
                 tahun berikutnya. Jurnal penutup merupakan bagian penting dari perusahaan. Dari Jurnal
                 penutup,  perusahaan  dapat  menilai  kinerja  perusahaan  selama  periode  sebelumnya  dan
                 memperhitungkan langkah perusahaan selanjutnya. Maka dari itu, jurnal penutup harus dibuat
                 dengan teliti dan tepat.















































                                                         BAB II

               30 | P a g e
   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40