Page 122 - BUKU LaTeX - Irman
P. 122
120 BAB 6. MENGGAMBAR DENGAN TIKZ
\end{figure}
Hasil yang didapatkan adalah seperti pada gambar 6.16.
Cara mengeplot grafik seperti pada contoh di atas tidak mengi-
kutsertakan penggambaran sumbu horisontal dan vertikal yang ber-
potongan di titik (0,0). Agar sumbu (berikut nama-nama sumbu-
nya) ikut digambarkan dan kedua sumbu itu berpotongan di titik
(0,0), optional argument dari environment axis berikut ini perlu
ditambahkan:
[axis lines=middle,
xlabel={...}, ylabel={...}]
Titik-titik diisi nama masing-masing sumbu (sumbu horisontal dan
sumbu vertikal).
Contoh:
Tuliskan kode berikut!
\begin{figure}[h!]
\centering
\begin{tikzpicture}
\begin{axis} [axis lines=middle,
xlabel={$x$}, ylabel={$y$}]
\addplot[black]{2*x^2};
\addplot[black]{6*x};
\end{axis}
\end{tikzpicture}
\caption{Grafik parabola dan garis dengan sumbu}
\end{figure}
Luaran yang didapatkan adalah seperti pada gambar 6.17. Perhati-
kan bahwa dua sumbu (x dan y) telah tergambar dan berpotongan
di (0, 0).
Sebatas ini saja paparan tentang PGFPlots di buku ini dan silakan