Page 13 - E-MODUL FENOMENA KUANTUM
P. 13
Gambar 1.3 perbandingan teori Wien, Rayleigh-Jeans,
dan Max Planck mengenai radiasi benda hitam
MENARIK KESIMPULAN
Jadi, radiasi benda hitam adalah? Bagaimana hubungan suhu dengan panjang gelom-
bang? Bagaimana teori-teori menjelaskan radiasi benda hitam?
Sekilas Fisikawan
Joseph Stefan (1835-1893)
Dilahiran di daerah desa St. Peter deat klagenfurt, Australia. Pada
1853, Stefan memasuki Universitas Vienna untuk mendalami Matem-
atika dan Fisika, kemudian lulus pada 1857. Stefan telah memub-
likasikan hampir 80 artikel dan yang paling terkenal adalah Hukum
Fisika Energi pada 1879 yang menjelaskan radiasi benda hitam.
Ludwig Blotzann (1844-1906)
Ludwig Blotzmann ialah seorang fisikawan Autria. Boltzmann dilahir-
kan dan menuntut ilmu di Wina. Salah satu usahanya yang luar biasa
adalah ketika mengembangkan teori kinetik gas. Salah satu hasil yang
diraihnya ialah penafsiran Hukum Kedua Termodinamika.
Max planck (1858-1947)
Max Karl Ernest Ludwig Planck adalah salah satu seorang fisikawan
Jerman yang paling penting pada akhir abad ke-19 dan awal abad
ke-20. Planck dianggap sebagai penemu teori kuantum.
Modul Fisika Fenomena Kuantum 8