Page 7 - E-MODUL FENOMENA KUANTUM
P. 7

Radiasi Benda Hitam









                              KEGIATAN BELAJAR 1




                 IDENTIFIKASI MASALAH


               AYO AMATI!
                                                                         Pernahkah Anda  memperhatikan
                                                                         pijar api? Manakah yang menurut
                                                                         pengamatan  Anda lebih panas
                                                                         atau memiliki  suhu lebih  tinggi,
                                                                         nyala merah atau biru?



















               Gambar 1.1 Pijar api



                 MEMBUAT HIPOTESIS



                 Tuliskan hasil pengamatanmu disini !                        Link Upload Jawaban



                        Panas (energi) dari api sampai ke tangan merambat secara radiasi, yakni perpin-
               dahan panas tanpa medium perantara. Apakah hanya api yang meradiasikan panas?
               Jawabannya, tentu tidak. Setiap benda yang memiliki suhu lebih besar dari lingkungann-
               ya akan meradiasikan  energi, termasuk tubuh manusia. Panas diradiasikan  dalam
               bentuk gelombang  elektromagnetik.  Gelombang tersebut ada yang dapat dilihat
               keberadaanya dan ada juga yang tidak. Dalam kasus api tadi, gelombang elektromagnet-
               ik yang dimaksud adalah cahaya merah dan cahaya biru. Radiasi energi dari sebuah
               benda bergantung pada jenis, ukuran, dan suhu benda. Joseph Stefan dan Ludwig Boltz-
               mann menemukan bahwa laju energi radiasi dari benda sebanding dengan luas permu-
               kaan benda dan pangkat empat dari temperatur mutlaknya.





               Modul Fisika                                                  Fenomena Kuantum            2
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12