Page 36 - E-Modul syaf_Neat
P. 36
Pola hias merupakan susunan ragam hias yang disusun jarak dan
ukurannya berdasarkan aturan-aturan tertentu.
Terdapat empat macam pola hias, yaitu:
1) pola serak;
2) pola pinggiran; terdiri dari: pola berdiri, pola bergantung, pola
simetris, pola berjalan, dan pola memanjat;
3) pola mengisi bidang terdiri dari: segiempat, segitiga, lingkaran/
setengah lingkaran;
4) pola bebas.
Unsur desain ialah Unsur desain merupakan unsur-unsur yang
digunakan untuk membuat desain agar orang lain dapat membaca
desain tersebut.
Unsur desain terdiri dari:
- Titik - Tekstur
- Garis - Warna
- Bidang
Prinsip – prinsip desain terdiri dari:
- Keseimbangan atau Balance - Irama
- Aksentuasi, Dominan atau Point of Interst - Kontras
- Kesatuan atau Unity - Gradasi
- Proporsi - Harmoni/ Selaras
28